Assalamualaikum sobat bamboo...
Nah, kembali lagi bamboo merah akan membahas tentang fluida sobat. Kali ini bamboo merah akan membahas tentang salah satu sifat dari fluida ideal, yaitu tentang Kontinuitas debit.
Sebelumnya, sobat bamboo pasti udah tau kan debit itu apa? Yap, debit adalah besarnya volume fluida yang mengalir dalam suatu satuan waktu. Maka dari itu satuan dari debit ini dalam SI adalah m3/s. Dan, maka dari itu pula fluida yang bisa diukur diantaranya adalah fluida yang mengalir di air terjun, di sungai, dan yang paling sering dijadikan soal adalah aliran fluida pada pipa.
Pada post artikel sebelumnya sudah dijelaskan bahwa fluida ideal memiliki sifat tak termampatkan. (baca lagi : Fluida, yang dinamis dan yang harus ideal) hal ini berdampak bahwa aliran fluida harus selalu kontinyu. Artinya, besar debit fluida di setiap tempat haruslah sama. Tentunya dengan syarat alirannya bergerak pada sistem yang tertutup. Persamaan yang dapat dibentuk dari pernyataan tersebut adalah
Yep, lanjut...
Perhatikan gambar tersebut. Jika kita mengukur luas lubang pipa kemudian kita kalikan dengan kecepatan aliran pipa, maka kita akan memperoleh nilai dari besar volume fluida yang mengalir dalam satu satuan waktu.
Nah, dari dua persamaan tersebut, ketika kita menggabungkan keduanya dan sedikit melakukan modifikasi, maka kita akan memperoleh persamaan
Persamaan tersebut nantinya akan sering digunakan bersamaan dengan persamaan bernoulli yang akan dibahas pada Post selanjutnya. Oh ya, hampir saya lupa. Ketika sobat bamboo ingin menghitung perbandingan kecepatan antar pipa fluida yang berbeda dalam satu sistem, sobat bamboo harus teliti melihat nilai besaran dari pipa yang diketahui di soal. Ketika yang diketahui adalah jari-jari pipa, sobat harus ingat bahwa luas lingkaran diperoleh dengan rumus πr2 Sehingga perbandingannya menjadi kuadrat.
Nah, segitu aja sobat bamboo. Saya sadar judul yang saya buat agak aneh dan mungkin nggak nyambung. Tapi bukankah isi lebih penting dari judul kan? (ya gak? XD) hehe... Sampai bertemu di artikel selanjutnya...
Tetep semangat belajarnya, sampai bertemu lagi...
Sekian sobat...
Nah, kembali lagi bamboo merah akan membahas tentang fluida sobat. Kali ini bamboo merah akan membahas tentang salah satu sifat dari fluida ideal, yaitu tentang Kontinuitas debit.
Sebelumnya, sobat bamboo pasti udah tau kan debit itu apa? Yap, debit adalah besarnya volume fluida yang mengalir dalam suatu satuan waktu. Maka dari itu satuan dari debit ini dalam SI adalah m3/s. Dan, maka dari itu pula fluida yang bisa diukur diantaranya adalah fluida yang mengalir di air terjun, di sungai, dan yang paling sering dijadikan soal adalah aliran fluida pada pipa.
Gambar 1 : Ilustrasi salah satu fluida source : http://all-free-download.com/free-photos/download/dynamic-paint-splash-04-hd-picture_168453.html |
Pada post artikel sebelumnya sudah dijelaskan bahwa fluida ideal memiliki sifat tak termampatkan. (baca lagi : Fluida, yang dinamis dan yang harus ideal) hal ini berdampak bahwa aliran fluida harus selalu kontinyu. Artinya, besar debit fluida di setiap tempat haruslah sama. Tentunya dengan syarat alirannya bergerak pada sistem yang tertutup. Persamaan yang dapat dibentuk dari pernyataan tersebut adalah
Persamaan 1 : Persamaan Kontinuitas debit |
gambar 2 : Ilustrasi aliran fluida dalam pipa source : https://courses.lumenlearning.com/physics/chapter/12-1-flow-rate-and-its-relation-to-velocity/ |
Perhatikan gambar tersebut. Jika kita mengukur luas lubang pipa kemudian kita kalikan dengan kecepatan aliran pipa, maka kita akan memperoleh nilai dari besar volume fluida yang mengalir dalam satu satuan waktu.
Persamaan 2 : Hubungan debit, luas pemukaan, dan kecepatan aliran |
Nah, dari dua persamaan tersebut, ketika kita menggabungkan keduanya dan sedikit melakukan modifikasi, maka kita akan memperoleh persamaan
Persamaan 3 : Modifikasi kedua persamaan |
Persamaan tersebut nantinya akan sering digunakan bersamaan dengan persamaan bernoulli yang akan dibahas pada Post selanjutnya. Oh ya, hampir saya lupa. Ketika sobat bamboo ingin menghitung perbandingan kecepatan antar pipa fluida yang berbeda dalam satu sistem, sobat bamboo harus teliti melihat nilai besaran dari pipa yang diketahui di soal. Ketika yang diketahui adalah jari-jari pipa, sobat harus ingat bahwa luas lingkaran diperoleh dengan rumus πr2 Sehingga perbandingannya menjadi kuadrat.
Persamaan 4 : Modifikasi ketika pipa berbentuk lingkaran |
Nah, segitu aja sobat bamboo. Saya sadar judul yang saya buat agak aneh dan mungkin nggak nyambung. Tapi bukankah isi lebih penting dari judul kan? (ya gak? XD) hehe... Sampai bertemu di artikel selanjutnya...
Tetep semangat belajarnya, sampai bertemu lagi...
Sekian sobat...
Sebagaimana fluida yang ideal selalu kontinyu dalam alirannya, bukankah sebagai manusia ideal kita juga harus kontinyu dalam melakukan kebaikan...
Warn...
Oh ya, bagi temen-temen yang menemukan kejanggalan atau kesalahan dari pemaparan diatas silahkan tulis di kotak komentar ya. Dan bagi teman-teman yang ingin sekedar berdiskusi atau mau request materi kotak komentar juga terbuka kok. Hehe...
1 komentar:
Click here for komentaronline casino no deposit bonus codes for new players at
Online casinos that allow you to keep the cash you need to play. Bonus code no deposit bonus casinos. It is one of the most popular online casino sites. 온라인 카지노 순위
ConversionConversion EmoticonEmoticon